Blog seputar dunia retro dan lain-lain

Tuesday, September 16, 2014

Error Printing eSPT PPH 21 2014 di Windows 64 Bit

Pernah punya pengalaman ngeprint SPT error pada software eSPT PPH21, kalo iya kemungkinan besar disebabkan oleh sistem windows yang 64 bit. Secara default pada saat instalasi eSPT PPh 21. Aplikasi tambahan seperti SAP/Crystal Report akan menggunakan versi 64bit. Padahal aplikasinya sendiri terinstall di Folder ProgramFiles x86 alias 32bit.


Nah solusi untuk hal ini yang saya lakukan adalah menguninstall SAP report dan Crystal report versi 64bit. Dan menginstall kembali Crystal / SAP versi 32bit


Buka:
1. Control Panel
2. Pilih Uninstall or Change Program.
3. Uninstall Crystal Report & SAP Crystal Report Runtime Engine versi 64bit.

4. Kemudian buka CD installer eSPT 21 PPH 2014
5. Cari Folder Crystal Report Runtime, kemudian install deh CRRuntime yang versi 32 bit.


5. Selesai, coba untuk ngeprint kembali.

Semoga berhasil. :)
Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

16 Comments:

  1. thank you bro, berhasil dengan sukse

    ReplyDelete
  2. gan kenapa e-spt tidak bisa di export ya menjadi .pdf dan muncul error (CrystalDecisions.ReportAppServer.ReportDefModel.ISCRPromptingRequestInfo.set_RequestOptions(CrystalDecis )

    ReplyDelete
    Replies
    1. Sudah coba print to pdf? Pakai foxit reader. Klo masih sama gak bisa coba install dulu crystal report versi 32bit

      Delete
  3. thx ya brow..., berhasil setelah agak puyeng nyari2 tutorial e...

    ReplyDelete
  4. Terima kasih gan..semoga sukses dan trus berkreasi dgn artikel2 yg bermanfaat...salam

    ReplyDelete
  5. terima kasih bos, sangat membantu...dua jempol ya...

    ReplyDelete
  6. kenapa ya tetap error saat cetak bukti potong final di versi 2.3? padahal saat di versi 2.2.0.1 baik2 saja/bisa cetak. padahal untuk ptkp kan harus versi 2.3

    ReplyDelete
    Replies
    1. Ptkp gak harus versi 2.3, sy masih pakai versi 2.2.0.1 dan sampai detik ini laporan lancar2 saja. Ptkp saya tambahkan sendiri di tarif. Gunakan versi 2.2.01 saja klo 2.3 byk masalah

      Delete
    2. Coba cara lain yang SEDERHANA untuk mengatasi gagal cetak/print E-SPT (dengan syarat e-SPT, Crystal report, dan Framework sdh terinstal) seperti SOLUSI yang dijelaskan pada situs berikut ini :

      https://ockpp.wordpress.com/2016/04/12/espt-pph-pasal-21-error-saat-cetak/

      disitu dijelaskan melalui 2 cara simpel :
      CARA 1:
      1. Download file espt2114_exe_config_1
      donlod di sinit
      2. Klik kanan file espt2114_exe_config_1.rar pilih extract to folder espt2114_exe_config_1
      3. buka folder espt2114_exe_config_1
      4. Copy file espt2114.exe.config kemudian paste and replace ke direktori C:\Program Files\DJP\e-SPT Masa 21-26 2014 atau C:\Program Files (x86)\DJP\e-SPT Masa 21-26 2014
      5. Coba perintah cetak ulang

      Jika masih menjumpai error yang sama saat cetak lampiran eSPT Pasal 21, lakukan CARA 2 berikut

      1. Download file espt2114_exe_config_2
      donlod di sini
      2. Klik kanan file espt2114_exe_config_2.rar pilih extract to folder espt2114_exe_config_2
      3. buka folder espt2114_exe_config_2
      4. Copy file espt2114.exe.config kemudian paste and replace ke direktori C:\Program Files\DJP\e-SPT Masa 21-26 2014 atau C:\Program Files (x86)\DJP\e-SPT Masa 21-26 2014
      5. Coba perintah cetak ulang

      Delete
  7. bagaimana kalau sebaliknya dari versi 32 bit mendajdi versi 64 bit

    ReplyDelete
    Replies
    1. espt 21 aplikasinya gak ada yang versi 64 bit, kecuali efaktur ada 2 versi 32 bit dan 64bit

      Delete
  8. thank you.... bahkan di tahun 2019 pemecahan masalah ini masih berhasil

    ReplyDelete
  9. komputer sy sebelumnya versi 32 bit, dan tidak ada masalah saat cetak namun setelah sy ganti komputer versi 64 bit, sy tidak bs ngeprint, sy sudah coba cara2 di atas tp tidak ada yg berhasil, mohon solusi nya rekan

    ReplyDelete

Anda harus sign ke akun Google terlebih dahulu untuk memberi komentar